Selasa, 18 Mei 2010

Caraka Festival Kreatif 2010



CARAKA FESTIVAL KREATIF 2010
|FESTIVAL KREATIF PERIKLANAN KHUSUS MAHASISWA 
se – INDONESIA
                           | Gumaya Tower Hotel Semarang | 
                                               17-19 Juni 2010


Sebuah ajang Festival Kreatif  Khusus Mahasiswa kembali di gelar..
Tahun kedua dari sebuah festival kreatif mahasiswa di Indonesia.
Tahun ini dengan membawa semangat tema
“ BURN YOUR BOX” 
Dengan membawa semangat “BURN YOUR BOX” Kami mengajak mahasiswa untuk keluar dari zona nyaman dan menciptakan sesuatu yang baru.
Tidak ada kemenangan datang dengan sendirinya kemenangan sejati haruslah diraih. Menunggu hanya akan memberi kita lebih banyak waktu lagi untuk menunggu.

Mengambil filosofi KOREK API
Mahasiswa bagaikan sebatang korek dengan segala potensi yang masih tidur teratur bersama korek lainnya menunggu seseorang untuk mengeluarkannya dan menggunakannya!!

Caraka Festival Kreatif  akan mengadakan
Kompetisi | Seminar | Workshop | Creative Expo |
|Program Khusus Dosen bersama Dewan Perguruan Perikalanan|
dan
|Awarding Night|

|Kami menantang  jiwa kompetisi mahasiswa kreatif di Kompetisi Caraka Festival| Kreatif terbagi 3 Main  kategori :

|MATERI IKLAN |
1.Print Ad 2. Radio Script 3. Digital 4.Ambience Media 5. TVC
Juri :
Adi S. Noegroho (Seseq) / Creative Director Narrada Communication
Glenn Marsalim / Creative Freelancer
Alfa Aphrodita / Creative Group Head Ogilvy Indonesia
Agus Makkie / Freelance Film Director
Yazied Syafaat / Creative Director Srengenge Marketing Communication

|DESAIN GRAFIS|
1.Poster  2. Brand Identity|
Juri :
Caroline F. Sunarko / Sekjen FDGI
Eko Eddi Sucipto / Creative Freelancer
Adam Pamungkas / Head of Art Lowe Indonesia

PHOTOGRAFI|
|Conceptual Photography|
Juri :
Heret Frasthio / The Loop Indonesia
Jerry Aurum / 
Ali Luki / Luky Images

Kami sudah melakukan roadshow 30 kampus di  Pulau Jawa dan Sumatra ( http://bit.ly/aiIR0P ), terimakasih atas bantuan dan support dari kampus – kampus yang telah membantu roadshow kami dan pihak lainnya.

Semangat sudah dibakar, dan kami menunggu karya – karya dari ide – ide penuh  semangat!
Deadline 24 Mei 2010
>>>BRIEF KOMPETISI<<<
>> http://bit.ly/c2IPET <<
Registrasi Via Webite
Biaya Rp.30.000
(kami memberi kemudahan tahun ini, karya dicetak oleh panitia,  peserta hanya mengirimkan file dalam bentuk softcopy)

INFORMASI LENGKAP, BRIEF, DAN FORM REGISTRASI BISA DIAKSES 
BURN YOUR BOX!!

Mari dukung dan berpartisipasi bersama Ajang
Festival Kreatif Khusus Mahasiswa Se Indonesia ini.


This Info Is Written By: Aprianto Pinarso.Caraka fest!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar