"Foto-foto gua itu mencoba mengungkapkan realita serta impian yang gua alami," Jelasnya.
Pada fotonya yang berjudul "I Never Change" ini Angga ingin menyampaikan bahwa sebenernya objek memang bergerak namun tidak berpindah tempat. "Banyak orang yg memaksa dirinya untuk berubah mengikuti trend cara berpakaian, dan gaya hidup. Padahal orang melihat kalau dia masih sama seperti yang dulu tidak berubah sama sekali," Beber Angga panjang lebar.
'Correlation'
"Nah kalau foto ini gua mencoba menangkap bayangan dari si manusia itu. Bayangan itu adalah hal yang nggak bisa dipisahkan dari manusia, saling berkorelasi,"
Oke, sepertinya cukup penjelasan dari Angganya. Intinya kita harus bisa berpikir lebih dalam saat memaknai sebuah objek yang akan kita foto. sebuah pemandangan yang surreal bisa tercipta, lalu kita harus menenggelamkan diri untuk menikmati. Mari kita nikmati lagi beberapa karya Angga lainnya:
"Economy Movement"
"Harmony"
"Selfish"
"Foto itu berbicara, kalau kata FN," bilang Angga.
"Iyah, tapi butuh IMAJINASI untuk bisa mendengarnya," MALU langsung nyamber.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar